Selasa, 31 Oktober 2017

Selamat dari Penembakan Las Vegas, Pasutri Ini Tewas dalam Kecelakaan

Dennis dan Lorraine Carver.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

LAS VEGAS, KOMPAS.com - Untung tak dapat diraih malang tak dapat ditolak. Peribahasa ini agaknya bisa menggambarkan nasib Dennis dan Lorraine Carver.

Pasangan suamni istri ini lolos dari maut saat berada di Mandalay Bay, Las Vegas ketika terjadi penembakan menewaskan 59 orang.

Saat itu, Dennis menutupi tubuh Lorraine agar tak terkena peluru yang dilepaskan Stephen Paddock, sebelum bisa kabur dari tragedi.

Senin, 30 Oktober 2017

Dinyatakan Sudah Meninggal, Pria Peru Bangun di Upacara Pemakamannya

Pemakaman.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

LIMA, KOMPAS.com - Keluarga seorang pemuda asal Peru yang meninggal dunia setelah menjalani operasi infeksi gigi menjadi ketakutan.

Tak heran, sebab keluarga pemuda tersebut menyaksikan mendiang bernapas di tengah upacara pemakamannya.

Watson Franklin Mandujano Doroteo, warga kota Tingo Maria, Peru, sudah dibaringkan di peti jenazah saat sejumlah kerabat melihat dada mendiang naik turun seperti sedang bernapas.

Jumat, 27 Oktober 2017

Dua Perempuan dan Anjing Diselamatkan setelah 5 Bulan Hilang di Laut

Tasha Fuiaba, perempuan pelayar AS yang telah terkatung-katung di laut selama lima bulan setelah mesin kapal layar mereka rusak, menaiki tangga kapal Angkatan Laut AS, USS Ashland.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

PAPEETE, KOMPAS.com – Dua perempuan Honolulu bersama anjing mereka diselamatkan oleh Angkatan Laut Amerika Serikat setelah lima bulan menghilang terkatung-katung di laut lepas.

Mereka hilang pada saat berlajar dari Hawaii di Honolulu menuju Tahiti, pulau terbesar di Polinesia Perancis, yang terletak di Kepulauan Society, bagian selatan Samudera Pasifik, Mei lalu.

Kamis, 26 Oktober 2017

Pelanggan PDAM Resah, Tiba-tiba Ada Pungutan Sampah Rp 2.500 di Rekening Air

Warga menunjukkan tagihan retribusi kebersihan Rp 2.500 dalam tagihan rekening air bulan September 2017.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

UNGARAN, KOMPAS.com - Para pelanggan PDAM di Kabupaten Semarang kaget mendapat tagihan retribusi kebersihan Rp 2.500 dalam tagihan rekening air bulan September 2017.

Merasa tidak pernah mendapatkan sosialisasi, mereka mengaku sangat dirugikan dengan pungutan itu.

"Nominalnya memang sedikit, tapi dikalikan berapa ribu pelanggan itu?," kata Hari Widadi, warga Perum Selamarta, Babadan, Rabu (25/10/2017) siang.

Rabu, 25 Oktober 2017

Ambulans Milik RS Freeport Ditembaki, Ibu yang Baru Melahirkan Tertembak di Paha

Ilustrasi penembakan

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

TIMIKA, KOMPAS.com - Sebuah mobil Ambulance Crew Hospital ISOS milik Rumah Sakit PT Freeport Indonesia ditembaki kelompok kriminal bersenjata di Kampung Utikini, Distrik Tembagapura, Mimika, Selasa (24/10/2017) sekitar pukul 14.20 WIT.

Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol Ahmad Musthofa Kamal dan Kapolres Mimika AKBP Victor Dean Mackbon, membenarkan peristiwa tersebut saat dikonfirmasi secara terpisah.

"Betul, ada penembakan terhadap ambulans," kata Kamal ketika dihubungi dari Timika, Selasa.

Selasa, 24 Oktober 2017

Pengguna WhatsApp Bisa Lacak Lokasi Teman Secara Langsung

Live Location WhatsApp

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

KOMPAS.com - WhatsApp melengkapi layanan pesan singkatnya dengan fitur yang dinamai Live Location. Fitur itu memungkinkan pengguna membagi lokasi atau melacak perjalanan teman secara real-time dengan keluarga atau teman-teman.

Pengguna bisa memilih berbagi lokasi real-time dengan siapa dan berapa lama. Durasinya mulai dari 15 menit hingga berjam-jam, tergantung kebutuhan.

Senin, 23 Oktober 2017

Dikejar Hiu Sejauh 7,5 Kilometer di Laut, Pria Ini Lolos dari Maut

John Craig berenang beberapa kilometer di lepas pantai Australia Barat sambil dikejar seekor hiu berukuran besar.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

PERTH, KOMPAS.com - Seorang pria yang terpisah dari kapalnya di lepas pantai Australia  mengatakan, dia amat beruntung masih bisa hidup.

Pasalnya, setelah terpisah dari kapalnya dia harus berenang beberapa kilometer ke pantai sementara seekor ikan hiu macan berukuran besar membayangi di belakangnya.

Pria yang berprofesi sebagai nelayan spesialis tombak bernama John Craig itu sedang menyelam di perairan Australia Barat pada Jumat (20/10 /2017).

Jumat, 20 Oktober 2017

"No Cure No Fee", Malaysia Pilih Perusahaan AS Cari Pesawat MH370

Foto awak kabin pesawat Malaysia Airlines MH370 yang hilang, ditampilkan saat doa bersama di sebuah sekolah di Petaling Jaya, Malaysia, 8 Maret 2016.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

KUALALUMPUR, KOMPAS.com - Pemerintah Malaysia mengaku telah memilih sebuah perusahaan untuk memulai upaya pencarian baru terhadap pesawat MH370.

Kini, Malaysia tengah menegosiasikan persyaratan terkait kesepakatan tersebut dengan sebuah perusahaan Amerika Serikat, Ocean Infinity.

Pemerintah Malaysia pun telah memberitahukan kabar ini kepada pihak keluarga dari ke-239 penumpang yang hilang dalam penerbangan Malaysia Airlines tersebut.

Kamis, 19 Oktober 2017

Gas Beracun Tercium Kali Kedua Jelang Pertemuan Uni Eropa

Gedung baru Uni Eropa ini dibangun dengan bahan daur ulang dan memakan biaya Rp 4,6 triliun.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

BRUSSELS, KOMPAS.com - Jelang pertemuan Uni Eropa (UE) [ada Kamis (19/10/2017) dan Jumat (20/11/2017), insiden terjadi di gedung baru mereka di Brussels, Belgia, Rabu (18/10/2017) sore waktu setempat atau Rabu malam WIB.

Semua karyawan Brussels Europa Building, nama gedung baru UE, itu dievakuasi keluar setelah beberapa pekerja sakit karena mencium gas aneh.

Rabu, 18 Oktober 2017

Takut Ditangkap Polisi, Produsen Uang Palsu Sembunyi di Goa

Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Polri menggelar rilis pengungkapan jaringan produksi dan peredaran uang palsu di gedung Bareskrim Polri, Jakarta, Rabu (18/10/2017).

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

JAKARTA, KOMPAS.com - Salah satu tersangka peredaran uang palsu berinisial I sempat bersembunyi di dalam goa sebelum ditangkap polisi. Keberadaan I diketahui setelah polisi menangkap istrinya, RS.

Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Polri Brigjen Pol Agung Setya mengatakan, I ditangkap di kawasan hutan Taman Nasional Baluran, Situbondo, Jawa Timur.

Selasa, 17 Oktober 2017

Wapres JK: Menarik, Pilgub Jatim "Head to Head" NU

Wakil Presiden RI, Jusuf Kalla mengatakan bahwa kegagalan kontingen Indonesia dalam mencapai target di SEA Games 2017 salah satunya disebabkan berbelitnya birokrasi sistem manajemen atlet. Jakarta, Selasa (5/9/2017).

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

JAKARTA, KOMPAS.com - Wakil Presiden Jusuf Kalla mengatakan, Pemilihan Gubernur Jawa Timur akan menarik karena bakal calon yang akan maju keduanya adalah kader organisasi terbesar di daerah tersebut, yaitu Nahdlatul Ulama (NU).

"Kalau bicara (pilgub) Jatim ini menarik. NU sama NU. Jadi nanti persaingannya betul-betul head to head," kata Wapres di Jakarta, Selasa (17/10/2017), seperti dikutip Antara.

Senin, 16 Oktober 2017

Innalillahi, Penjaga Gawang Persela Choirul Huda Meninggal Dunia

Innalillahi, Penjaga Gawang Persela Choirul Huda Meninggal Dunia


BESTPROFITKabar duka datang dari klub peserta Liga 1, Persela Lamongan. Penjaga gawang andalannya, Choirul Huda meninggal dunia setelah mengalami benturan keras dalam pertandingan menghadapi Semen Padang, Minggu (15/10).


Sebelum meninggal dunia, penjaga gawang kelahiran Lamongan tersebut sempat mendapat perawatan medis di RSUD. dr. Soegiri Lamongan beberapa saat setelah insiden benturan. Namun nyawanya tidak tertolong. PT BESTPROFIT



Kabar meninggalnya Choirul Huda dibenarkan oleh rekan setimnya, Ahmad Birrul Walidain. Namun Birrul belum mengetahui secara pasti apakah seniornya tersebut meninggal di rumah sakit atau dalam perjalanan dari stadion. BEST PROFIT



PT BEST PROFIT "Iya benar mas, Huda meninggal dunia. Tapi saya kurang tahu apakah dalam perjalanan atau di rumah sakit," ungkap Birrul kepada Bola.net.



Sementara insiden benturan yang merenggut nyawa Huda terjadi di menit 44 saat ia berusaha menghalau pergerakan Marcel Sacramento. Secara tidak sengaja ia tabrakan dengan rekan setimnya, Ramon Rodriguez. 


Sumber: bola.net

Jumat, 13 Oktober 2017

Staf Khusus Presiden Usul Pilkada Papua Dipilih DPRD

Anggota pramuka berkostum tradisional Papua membawakan tari-tarian dalam pembukaan Raimuna Nasional XI yang bertepatan dengan peringatan ulang tahun Pramuka ke-56 di, Bumi Perkemahan Cibubur, Jakarta, Senin (14/8/2017). Sebanyak 15 ribu Pramuka Penegak dan Pandega dari 34 provinsi dan 514 kota/kabupaten serta pramuka luar negeri mengikuti kegiatan bertajuk Pramuka untuk Masa Depan Indonesia: kreatif, inovatif, berkarakter. ANTARA FOTO/Rosa Panggabean/aww/17.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

JAKARTA, KOMPAS.com - Staf Khusus Presiden Lenis Kagoya berpendapat, pemilihan kepala daerah di Provinsi Papua ke depannya sebaiknya dilakukan DPRD.

"Masukan saya saja, lebih baik Pilkada Papua ke depan melalui DPRD saja. Lebih bagus," ujar Lenis di kantornya, Gedung Kementerian Sekretariat Negara, Jalan Veteran III, Jakarta Pusat, Jumat (13/10/2017).

Kamis, 12 Oktober 2017

Deklarasi Kemerdekaan Catalonia Diteken, Raja Gelar Rapat Darurat

Pemimpin Catalonia, Carles Puigdemont, menandatangani deklarasi kemerdekaan wilayah itu dari Spanyol,  Selasa (10/10/2017) waktu setempat, namun menunda pemisahan diri secara resmi dan menyerukan dialog dengan Madrid.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

BARCELONA, KOMPAS.com –  Pemimpin Catalonia telah menandatangani sebuah deklarasi kemerdekaan dari Spanyol pada Selasa (10/10/2017), namun untuk sementara menunda pemisahan diri dari Madrid.

Sementara Perdana Menteri Spanyol, Mariano Rajoy, akan memimpin rapat darurat kabinetnya pada Rabu pagi ini di Madrid, ibu kota negara itu, untuk membahas tanggapan pemerintah pusat atas krisis politik tersebut.

Rabu, 11 Oktober 2017

Liput Unjuk Rasa, Jurnalis "Metro TV" Dianiaya Oknum Polisi dan Satpol PP

Sejumlah aktivis mendapatkan tindakan represif dari oknum polisi dan satpol PP saat melakukan aksi di depan Pendapa Sipanji Purwokerto, Banyumas, Jawa Tengah, Senin (9/10/2017) malam.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

PURWOKERTO, KOMPAS.com - Aksi kekerasan terhadap wartawan terjadi di Purwokerto, Banyumas, Jawa Tengah.

Satu wartawan menjadi korban penganiayaan, yakni Darbe Tyas, jurnalis Metro TV. Sedangkan empat jurnalis lain mengalami intimidasi dan perampasan atribut dokumentasi, mereka antara lain Agus Wahyudi (Suara Merdeka), Aulia El Hakim (Satelitpost), Maulidin Wahyu (Radar Banyumas) dan Dian Aprilianingrum (Suara Merdeka).

Selasa, 10 Oktober 2017

Kebakaran di Landasan Bandara Hong Kong, Api Jilat Lambung Pesawat

Pemandangan dari ruang tunggu penumpang di Bandara Internasional Hong Kong, Senin (9/10/2017), ketika api berkobar di landasan, dekat dengan lambung pesawat American Airlines yang terparkir untuk memuat barang.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

HONG KONG, KOMPAS.com - Sebuah kebakaran terjadi di landasan bandara internasional Hong Kong.

Asap hitam terlihat mengepul di dekat lambung pesawat American Airlines.

Menurut keterangan polisi yang dikutip AFP, kebakaran tersebut dimulai sekitar pukul 17.30 waktu setempat, dan menyebabkan satu orang terluka.

Senin, 09 Oktober 2017

Owa Jawa Makin Terancam Karena Perburuan dan Perusakan Habitat Alami

Seekor owa jawa (Hylobates moloch) bernama Ucup (delapan tahun) berada di dalam kandang sebelum dilepasliarkan di Kawasan Cagar Alam Gunung Tilu, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Kamis (5/10). Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Jawa Barat bekerja sama dengan The Aspinal Foundation Indonesia Program melepasliarkan dua pasang Owa Jawa yaitu, dua Owa jantan bernama Ucup dan Iwa (tiga tahun) serta dua betina Desi (enam tahun) dan Amoy (2,5 tahun). ANTARA FOTO/M Agung Rajasa/kye/17

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

SUKABUMI, KOMPAS.com - Owa jawa (Hylobates moloch) merupakan salah satu satwa langka dan dilindungi. Kelangsungan hidup di habitat alaminya semakin terancam. Hal tersebut terjadi di antaranya karena perburuan, pemeliharaan, dan dampak gangguan hingga perusakan habitat alami.

"Owa jawa ini satwa dilindungi dengan status konservasinya terancam punah dan jumlah di habitat alaminya cukup kritis," kata Kepala Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Jawa Barat, Sustyo Iriyono saat dikonfirmasi Kompas.com melalui pesan singkat.

Jumat, 06 Oktober 2017

Paduan Suara Unika Semarang Sabet 5 Medali Emas di Kompetisi Italia

Tim Paduan suara Unika menunjukkan medali emas seusai mengikuti kompetisi di Italia.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

SEMARANG, KOMPAS.com – Tim Paduan Suara dari  Universitas Katolik Soegijapranata Semarang, Jawa Tengah, menyabet lima medali emas dan satu perak dalam dua kompetisi di Italia.

Capaian berharga itu diperoleh di dua kompetisi sekaligus. Yaitu 11th Rimini International Choral Festival dan lomba paduan suara di Kota Florence, Italia.

Paduan suara beranggotakan 30 orang ini menyisihkan tim paduan suara unggulan dari 12 negara-negara Uni Eropa dan negara belahan dunia lain.

Kamis, 05 Oktober 2017

Hemat Energi, Belajarlah dari Jepang...

Reaktor Nomor 6 (kanan) dan No 7 di PLTN Kashiwazaki-Kariwa.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

KOMPAS.com - Seorang insinyur Jepang, Atsushi Shimizu, berhasil membuat turbin bertenaga topan pertama di dunia. Turbin berbentuk seperti pengocok telur ini tak hanya dirancang untuk menahan kekuatan luar biasa dari siklon tropis, tetapi juga memanfaatkan energi kekuatan angin tersebut.

Turbin bertenaga topan tersebut memiliki potensi energi yang besar. Dikutip dari National Geographic, Atsushi memaparkan, dari satu angin topan, serangkaian pembangkit listriknya dapat menjadi sumber energi Jepang untuk 50 tahun.

Rabu, 04 Oktober 2017

Cucu Jenderal Sudirman Akan Tampil dalam Drama Kolosal pada HUT ke-72 TNI

Cucu Jenderal Besar Sudirman, Danang Priambodo Sudirman, akan tampil dalam pagelaram drama kolosal dalam upacara HUT ke-72 TNI di Dermaga PT Indah Kiat, Cilegon, Banten, Kamis (5/10/2017) mendatang.  Danang akan berperan sebagai Jenderal Sudirman saat bergerilya melawan Belanda pada pertengahan Desember 1948 di Yogyakarta.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

JAKARTA, KOMPAS.com - Cucu Jenderal Besar Sudirman, Danang Priambodo Sudirman, akan tampil dalam pagelaram drama kolosal dalam upacara HUT ke-72 TNI di Dermaga PT Indah Kiat, Cilegon, Banten.

Danang akan berperan sebagai Jenderal Sudirman saat bergerilya melawan Belanda pada pertengahan Desember 1948 di Yogyakarta.

Ketika itu, Belanda melancarkan Agresi Militer II untuk menduduki Yogyakarta.

Selasa, 03 Oktober 2017

Polisi Periksa Bendahara Saracen Terkait Transaksi Konten

Bareskrim Polri

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

JAKARTA, KOMPAS.com - Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri menjadwalkan pemeriksaan terhadap bendahara kelompok Saracen, Mirda alias Retno, sebagai saksi pada Senin (2/10/2017).

Pemeriksaan dilakukan untuk melengkapi berkas perkara anggota Saracen yang menjadi tersangka dalam kasus dugaan penyebaran ujaran kebencian berdasarkan SARA.

"Hari ini Retno direncanakan (diperiksa) pukul 10.00 pagi," ujar Kepala Sub Bagian Operasi Satuan Tugas Patroli Siber pada Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri, AKBP Susatyo Purnomo, saat dikonfirmasi.

Senin, 02 Oktober 2017

Referendum Catalonia, 90 Persen Suara Memilih "Merdeka"

Seorang wanita melepaskan ekspresinya di luar sebuah tempat pemungutan suara setelah memberikan suaranya di Barcelona, Mingu (1/10/2017), untuk referendum kemerdekaan Catalonia.

PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN

BARCELONA, KOMPAS.com - Pemerintah Catalonia, Senin (2/10/2017) mengumumkan, 90 persen warga Catalan yang memberikan suara dalam proses referendum, memilih merdeka.

Dalam sebuah konferensi pers yang dikutip AFP, Jurubicara Pemerintah Daerah Jordi Turull, mengatakan 2,02 juta warga memilih merdeka.