Jumat, 11 November 2016

Eksistensi Tas Bekas Bermerek yang Punya Nilai Tinggi


PT BestPRofit Futures Medan

Jakarta - Preloved adalah istilah untuk suatu barang yang masih bernilai tinggi yang pernah dipakai kemudian dijual kembali. Dulunya, barang second yang diperjuabelikan hanya mencakup kepada dunia otomotif atau properti. Tetapi kini, jual beli tersebut juga berlaku dalam dunia fashion. Salah satunya adalah tas dari label ternama yang berpotensi besar untuk dijual kembali.

Inilah yang akan menjadi liputan khusus Wolipop hari ini, Jumat (11/11/2016). Dengan menghadirkan nara sumber yang mumpuni di bidangnya, liputan khusus kali ini akan membahas tentang alasan orang ingin membeli tas branded 'bekas' serta daya tarik yang dimilikinya.
Ulasan kali ini juga akan membahas tentang keuntungan dan kerugian dari membeli tas branded. Tak hanya itu saja, nara sumber juga akan memaparkan harga-harga yang ditawarkan saat ingin membeli tas branded.

Para nara sumber akan memberikan tips bagaimana caranya jika ingin menjual dan membeli preloved branded bag. Seperti apa kondisi yang layak untuk dijual serta apa saja yang didapatkan saat membeli tas second tersebut dari tangan kedua.

Untuk melengkapi liputan khusus Wolipop, nara sumber juga akan membeberkan brand apa saja yang menjadi incaran para sosialita serta siapa saja yang biasa menggunakan atau membeli preloved branded bag itu.

Seperti apa ulasan khusus hari ini? Simak liputan selengkapnya hanya di Wolipop. Selamat membaca! PT BestProfit Futures Medan

Sumber oleh : wolipop.detik.com

Bestprofit Futures Medan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar