
PT BESTPROFIT FUTURES MEDAN
JAKARTA, KOMPAS.com - PT Pertamina (Persero) menyatakan adanya pemain baru dalam bisnis Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) yakni PT Vivo Energy Indonesia bukan sebagai pesaing perusahaan minyak milik negara tersebut.
Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Elia Massa Manik mengatakan,
pihaknya tidak merasa terusik dengan kehadiran pemain baru tersebut,
terlebih saat ini Vivo baru memiliki satu SPBU di Cilangkap, Jakarta
Timur.